Senin, 24 Desember 2012

30. Sebutan Untuknya



Wahai anakku.. jika ada temanmu yang memiliki julukan yang bagus, panggilah ia dengan nama julukannya itu. Tetapi jika temanmu memiliki julukan atau nama panggilan yang kurang baik, panggillah nama aslinya jika nama aslinya itu lebih baik.


Dalil sandaran: “...dan janganlah kamu mencela dirimu sendiri dan janganlah kamu panggil memanggil dengan gelar-gelar yang buruk…” (Q.S. Al-Hujurat: 11)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sahabatku